Skip to main content

Angkatan 90an Pasti Tahu Motor Ini

"Motor sport lawas semi trail kelas 100-115 ccc (versi bekakas nostalgia)

Selamat pagi dan salam sejahtera untuk kita semua 😊😊😊
Kali ini saya akan bahas motor sport lawas semi trail dari 3 pabrikan jepang.
Ya bisa dibilang ini versi upgrade dari versi standar jalan raya.

Langsung saja kita bahas 😁

1) Suzuki A100X Super (VR)
Motor ini merupakan versi trail dari Suzuki Econos A100 versi standart,diproduksi tahun 1991-1996.
Untuk tipe semi trail produksinya tidak sebanyak yang versi standar.
Perbedaannya hanya memakai stang lebar,spakbor panjang ala trail dan ban semi trail rata" merknya IRC.

Sedangkan A100 versi standar banyak dipakai armada pos indonesia dan banyak dikenal sebagai motor pak pos.
Suzuki A100 juga pernah dipakai balap liar zaman 90 an dan berhasil mengalahkan Yamaha RX King yang memiliki cc lebih besar dari A100

Harga bekas 5,5 juta (tergantung kondisi motor dan surat")

2) Honda Win semi trail
Honda win semi trail merupakan versi upgrade dari win versi standar.diluncurkan tahun 1984-2005 bersamaan dengan versi standar.

Versi semi trail banyak dipesan untuk dinas perhutani dan dinas perikanan era 90 an dan versi standar banyak dipakai di instansi pemerintah macam kelurahan,camat dll.maka jangan heran jika motor ini dijuluki motor pak camat atau motor si doel.

Yang membedakan hanya stang lebar,spakbor panjang ala trail,tidak memakai std tengah dan ban dual purpose merk IRC tipe semi trail.
Harga bekas 5,5 juta sampai 10 juta tergantung kondisi.

3)Yamaha YT115 
Motor ini merupakan versi modif semi trail dari Yamaha RX-Special,dirilis tahun 1988-2006.
Ubahannya yang dilakukan Yamaha juga tak banyak hanya memakai ban semi trail,rem depan tromol,stang lebar,spakbor trail dan sok depan yang lebih panjang dari RX-Special.

Motor ini paling banyak dipesan TNI dan Polri serta PNS sebagai kendaraan dinas mereka.
Makanya agak jarang populasi Yamaha YT115 untuk sipil (plat hitam),mungkin gak sampai setengahnya untuk kendaraan dinas.
Jika mesin sehat motor ini mampu ngebut sampai 140 kpj
Mesinnya berkubikasi 115 cc (54 mm x 50 mm) dan memakai karburator Mikuni VM22 mm ini mampu menghasilkan power sebesar 15,3 dk.

Cukup gede untuk ukuran motor 115 cc.
Harga bekas sangat tergantung kondisi motor.semakin ori semakin mahal harganya.

*)jika ada kekurangan mohon dikoreksi ya mbah 😁😁😁
Hanya sekedar berbagi pengetahuan motor lawas.

#bekakasnostalgia


Angkatan 90an Pasti Tahu Motor Ini






source https://mobildanmotorbekas.blogspot.com/2020/09/angkatan-90an-pasti-tahu-motor-ini.html

Comments

Popular posts from this blog

Bali Ogoh-ogoh parade march 2007

Ogoh-Ogoh , has a form of a giant monster doll, in the form of demon characters as symbol of evil (bhuta). The doll mainly made of bamboo and cement sacks. Before the procession, a ceremony is perform to invite spirits occupy the Ogoh-Ogoh and after the procession another ceremony is held to neutralize the spirits by symbolically burn or actually burn the Ogoh-ogoh . This spirit is believed as spirit of evil (bhuta) that may become the disturbance for human and the universe and they will be always part of human and universe. The purpose of the overall ceremony that held on this day are to neutralize the bad force / spirit (bhuta) so it is not any longer becomes disturbance but instead become positive force for the good of human and universe. In some case or depend on thecondition and regent decision Ogoh-Ogoh may not be made, but based on religious point of view, the priests ensure that the non-existing of Ogoh-Ogoh will not decrease the essential meaning of the Nyepi celebration.

Advantages of Staying in a Private Villa in Bali

For less than the cost of staying in good hotels in Bali you can now enjoy the luxury of a private Bali villa with air-conditioned bedrooms and tropical bathrooms to dream about, spacious living and dining areas and spacious terraces, lush tropical garden with your own private swimming pool, and well-trained butler to take care of everything around the clock. In addition to modern amenities, any villa you rent will reflect Balinese lifestyle throughout: floors and walls are made from local wood and natural stone, high roofs cover airy living and dining areas, and large garden bathrooms are full of flowers and plants. And you'll appreciate the comfort and informality you can only experience in a private home. Instead of staying in hotel rooms (bed, two chairs, dressing table, TV set and telephone, wardrobe, small bathroom), your family will enjoy this truly Balinese experience. And you have much more space, more informality, more privacy, and more personal service than even the best

Contact us

I GEDE RASMAWAN Owner Contact Address: Jl. Nuansa Timur F/14 Perum Nuansa Kori Jimbaran Denpasar Bali 80363 Indonesia Email : adebalitour@yahoo.com Mobile Phone Number: +6281 2463 6522 http://www.destinationtobali.com Information: "YOUR SATISFACTION IS MY GOAL"